1. Lapisan inti bumi yang tersusun atas unsur nikel dan besi merupakan lapisan …
a. Barisfer d. Pedosfer
b. Crust e. Stratosfer
c. Mantel
2. Batuan beku terbagi menjadi 3 (tiga) bagian yaitu batuan beku ….
a. Dalam, korok dan luar
b. Mineral ringan, sedang dan berat
c. Dalam, mineral ringan dan berat
d. Depan, tengah dan belakang
e. Ringan, sedang dan berat
3. Hasil dari batuan beku ialah …
a. Granit d. gamping
b. Marmer e. koral
c. gips
4. Tenaga eksogen berasal dari luar bumi dan sifatnya merusak permukaan bumi. Yang termasuk bagian dari tenaga eksogen ialah …..
a. Pelapukan, sedimentasi, masswasting dan erosi
b. Gempa bumi, erosi, pelapukan, masswasting
c. Tektonik, vulkanik dan gempa bumi
d. Vulkanik, gempa bumi dan Masswasting
e. Pelapukan, Erosi dan Tektonik
5. Erupsi linier yaitu magma yang keluar dari
a. Retakan kulit bumi
b. Lubang di permukaan bumi
c. Dapur magma
d. Melalui kepundan
e. Kawah gunung api
6. Perbedaan utama antara tenaga tektonik epiroginesa dan oroginesa pada bagian ……
a. Perbedaan waktu prosesnya dan wilayah yang mengalami perubahan
b. Wilayah dan bahan yang mengalami perubahan
c. Gerakan dan prosesnya
d. Kekuatan proses terjadinya dan bahan pembentuknya
e. Hasil pembentukan tenaga itu dan waktunya yang berbeda
7. Tenaga orogenesa mempunyai karakteristik bentuk hasil dari tenaga tersebut yaitu patahan dan lipatan. Pada bagian patahan terdapat bagian yang terarangkat naik dan turun yang disebut dengan …
a. Horst dan slenk d. Folding dan faulting
b. Warping dan folding e. Antiklinal dan sinklinal
c. Faulting dan jointing
10. Bentukan stalaktit, stalagmit, doline sebagai hasil pelapukan ...
a. Kimiawi d. Fhisis
b. Biologis e. Organis
c. Mekanik
11. Bentukan yang hancur karena akar tumbuhan sebagai hasil pelapukan ...
a. Biologis d. Khemis
b. Mekanik e. Fhisis
c. Kimiawi
12. Pelapukan terbagi menjadi 3 bagian yaitu pelapukan kimiawi (khemis), phisis (mekanik) dan biologis (organis). Hancurnya batuan adalah contoh dari hasil pelapukan fhisis. Pelapukan khemis (kimiawi) dapat terjadi karena faktor …
a. Curahan air hujan dan suhu udara yang tinggi
b. Angin yang bertiup ke batuan dan temperatur udara yang tinggi
c. Temperatur rendah dan kelembaban yang tinggi
d. Perbedaan suhu pada siang dan malam hari
e. Tumbuhan yang hidup di batuan
13. Pusat gempa yang terjadi di permukaan bumi disebut dengan ...
a. Episentrum d. Hiposentrum
b. Oposentrum e. Pleistoseista
c. Isosiesta
14. Pengendapan oleh angin dapat membentuk
a. Sand dune d. tombolo
b. Spit e. Cliff
c. Delta
15. Sedimentasi aelois adalah endapan yang diangkut melalui tenaga ….
a. Angin d. Gletser
b. Air hujan e. Air Sungai
c. Air permukaan
16. Peristiwa yang terjadi pada 26 Desember 2004 di NAD dan Pulau Nias dan sebagian negara yang berada di Samudera Hindia sebagai hasil dari terjadinya Tsunami dengan menimbulkan korban bagi daerah dan negara tersebut adalah akibat proses dari tenaga geologi yaitu
a. Gempa bumi dan vulkanis
b. Tektonik dan vulkanis
c. Tektonik dan gempa bumi
d. Masswasting dan tektonik
e. Gempa bumi dan masswasting
17. Kekuatan gempa dapat diukur dengan satuan skala rikter dengan alatnya ialah …..
a. Seismograf d. Anomemeter
b. Stereoskop e. Fluviometer
c. Barometer
18. Perisitiwa keluarnya lumpur panas di kawasan PT. Lapindo yang berada di Sidoarjo (Jawa Timur) adalah sebuah contoh peristiwa yang berakibat tertutupnya daerah permukiman dan lahan persawahan. Hal ini menunjukan bahwa peristiwa ini terkait gejala yang sama dengan ..…..
a. Vulkano d. Epirogenesa
b. Oroginesa e. Gempa bumi
c. Tektonik
19. Pantai di sebalah barat Sumatera lebih terjal dibandingkan dengan pantai timur sumatera. Pantai Sibolga dengan pantai yang terjal menjadi landai karena pengikisan batuan air laut yang disebut ..
a. Abrasi d. Erupsi
b. Masswasting e. Rabrasi
c. Sedimentasi
20. Sungan Deli yang melintasi kota Medan bentuknya berkelok–kelok dan menuju arah Belawan semakin melebar sungainya sebagai akibat pengikisan dinding sungai karena erosi bersifat …
a. Horizontal d. Cepat
b. Vertikal e. Berputar – putar
c. Lambat
KUNJUNGAN
Formulir Kontak
Kamis, 04 Maret 2010
P I L I H A N
TERFAVORIT
-
LATIHAN SOAL-JAWABAN PETA TAHUN 2009 1. Peta merupakan sebagai alat penting dalam geografi karena mempunyai beberapa fungsi kecuali …. ...
-
1. Berdasarkan istilah geografi berasal dari bahasa Yunani yang berarti ….. a. Gambaran kehidupan di bumi b. Ilmu yang mempelajarai bumi ...
-
Suara handphone berbunyi dan dilihat dilayarnya, dengan nama PMustika menghubungi saya pada pukul 20.08 WIB. Dengan nada suara kecilnya, ...
-
Sumber: psma.kemdikbbud.go.id MATERI-MATERI MATA PELAJARAN DAN OLIMPIADE GEOGRAFI, KEBUMIAN DAN ASTRONOMI GEOLOGI DAN GEOMO...
-
Soal Prediksi Geografi UMB/SNMPTN/UM UGM/SIMAK UI 2010 SPMB 2002 1. Peta yang berskala 1:200.000 diperbesar menjadi 4 kali, maka skala p...
-
Pernahkah mengalami kesulitan dalam menerapkan pembelajaran geografi di kelas X, XI dan XII. Jika pernah mengalaminya, materi apakah yang...
-
SOAL, JAWABAN, MATERI OLIMPIADE SAINS BIDANG GEOGRAFI KISI-KISI SOAL OLIMPIADE SAINS GEOGRAFI TINGKAT KABUPATEN/KOTA ...
-
1. Wilayah Formal Yang dimaksud wilayah formal menurut Wardiyatmoko , yaitu wilayah yang bercirikan dengan asosiasi areal yang d...
-
SOAL PREDIKSI UMB/SNMPTN SPMB 2002 1. Peta yang berskala 1:200.000 diperbesar menjadi 4 kali, maka skala peta tersebut menjadi a. 1 : 800...
-
Setelah suatu kenampakan Bumi terproyeksi pada bidang datar, maka satu tahap pemetaan sudah dilaksanakan. Masih ada beberapa hal lagi yang ...